Media Cyber Portibi
Ekonomi Highlight

Erick Thohir: Holding Ultra Mikro Solusi Bagi UMKM

JAKARTA (Portibi DNP): Menteri BUMN Erick Thohir berpandangan bahwa pembentukan Holding Ultra Mikro (UMI) merupakan solusi bagi UMKM. “Fokus pembentukan ultra mikro ini adalah mencarikan tiga solusi bagi para UMKM. Yakni terkait pembiayaan, akses pasar, dan infrastruktur,” jelas Menteri Erick.
 Holding ini akan melibatkan tiga perusahaan milik negara, yaitu PT Pegadaian (Persero), PT Permodalan Nasional Madani (Persero), dan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.

Satu hal yang akan sangat membantu UMKM dengan hadirnya Holding Ultra Mikro ini adalah dipastikannya terdapat penurunan bunga pinjaman. 

“Ini menjadi konteks yang saya rasa selama ini juga menjadi hambatan, bagaimana ultra mikro UMKM menfapatkan bunga yang lebih baik,” tegas Menteri BUMN Erick Thohir.rel

Print Friendly, PDF & Email

Related posts

Bobby Nasution dan Raffi Ahmad Berkunjung Ke Medan Zoo, Rans Entertainment Akan Berinvestasi

Redaksi Portibi

Kunker Komisi II DPR RI ke Sumut, Afifi Lubis Sampaikan Kendala Rekrutmen CASN 2021

Redaksi Portibi

Walikota Medan Beri Waktu Sampai Akhir Tahun Kepada Centre Point untuk Lunasi Pembayaran Pajaknya Rp 56 M

Redaksi Portibi

Leave a Comment